SEJARAH PERUSAHAAN

PT Arga Bina Group Engineering

merupakan perusahaan swasta yang bergerak di bidang konstruksi spesialis struktur.

Bidang lingkup pekerjaan meliputi ; Space structures, Roofing system, Dome construction, Membrane canopy dan Ornamental works.

Didirikan pada tahun 2011, yang merupakan pengembangan dari PT Tridome Indonesia Engineering.

Perusahaan dirintis oleh Ir. Joseph Wardi Argasetya, dimana sebelumnya (pada tahun 1983 – 1996),

beliau telah turut memelopori dan mengembangkan industri space frame di Indonesia.

Perusahaan terus melakukan pengembangan dan inovasi untuk meningkatkan kinerja hasil produksi,

baik dari segi kekuatan struktur, unjuk kerja (performansi) sistem, penampilan estetis,

dan daya tahan bahan yang terpasang terhadap pemakaian jangka panjang.

VISI

(MUTU) Memenuhi persyaratan pelanggan dengan pengerjaan produk sesuai spesifikasi pelanggan secara konsisten
(CEPAT DAN TEPAT) Berkomitmen dalam pengerjaan pekerjaan dengan cepat dan tepat sesuai waktu yang di tentukan

MISI

(EFISIEN) Melakukan kerjasama internal yang baik untuk menciptakan proses operasional yang efisien dan efektif  
• (INOVASI) Meninjau ulang dan melakukan perbaikan secara terus menerus baik sistem, proses, sumberdaya manusia yang berhubungan  dengan mutu
 

MUTU, CEPAT DAN TEPAT, EFISIEN DAN INOVASI

TIM SUKSES KAMI

SERTIFIKAT & LEGALITAS